Sabtu, 19 Mei 2018

Makalah materi presentasi "Pembuatan aplikasi perhitungan volume dengan menggunakan android studio"


Makalah
“Pembuatan aplikasi perhitungan volume dengan menggunakan Android Studio”

Interaksi manusia dan computer
Disusun oleh:
1.Alfalah Afta
2.Endi Enco Saputra
3.Riko Hariantoro


                                                     UNIVERSITAS GUNADARMA
FAKULTAS ILMU KOMPUTER DAN TEKNOLOGI INFORMASI
JURUSAN S1 – SISTEM KOMPUTER
2018




Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT. Karena atas limpahan Karunia, Rahmat, dan Hidayah-Nya yang berupa kesehatan, sehingga makalah ini dapat terselesaikan tepat pada waktunya.
Makalah ini disusun sebagai tugas Kelompok mata kulih Interaksi Manusia dan Komputer. Kami berusaha menyusun makalah ini dengan segala kemampuan, namun kami menyadari bahwa makalah ini masih banyak memiliki kekurangan baik dari segi penulisan maupun segi penyusunan. Oleh karena itu, kritik dan saran yang bersifat membangun akan kami terima dengan senang hati demi perbaikan makalah selanjutnya.
Semoga makalah ini bisa memberikan informasi dan bisa menambah wawasan bagi para pembaca. Atas perhatian dan kesempatan yang diberikan untuk membuat makalah ini Kami ucapkan terima kasih.









Bekasi, 15 April 2018


      Penyusun


BAB I
PENDAHULUAN
1.1              Latar Belakang
Dizaman era teknologi yang semakin canngih dimana perkembangan teknologi saat ini semakin pesat dan makin maju. Dengan adanya pembaruan dari system perangkat keras maupun perangkat lunak teknologi semakin lebih mudah digunakan.
Penggunaan aplikasi pada perkembangan di zaman digital ini semakin meluas karena adanya system untuk mempermudahkan manusia dapat mengolah informasi sekaligus dapat juga untuk mempelajari tahapan-tahapan aplikasi yang digunakan.
Pada aplikasi yang berbasis android dapat digunakan berbagai cara untuk memperoleh suatu karya teknologi aplikasi supaya implementasinya mudah digunakan dalam kehidupan sehari-hari, pada aplikasi android dapat digunakan sebagai aplikasi animasi untuk kreativitas suatu desain baik dari segi teknologi maupun seni.
Dengan pembuatan pada pada aplikasi ini dapat digunakan sebagai perumusan perhitungan fisika untuk menyelesaikan dalam memecahkan masalah perhitungan.
Maka untuk itu penulis ingin membuat desain aplikasi yang berjudul “pembuatan aplikasi perhitungan volume dengan android studio.
1.2              Rumusan Masalah
1.      Apa Pengertian Desain ?
2.      Apa saja software yang bisa digunakan dalam desain aplikasi ini ?
3.      Bahasa pemrograman apa saja yang bisa digunakan untuk desain aplikasi ini ?
4.      Bagaimana Langkah-langkah penggunaan aplikasi perhitungan yang sudah didesain?
5.      Apa saja maksud dari yang sudah di desain aplikasi perhitungan?





1.3              Tujuan
1.      Mengetahui pengertian desain.
2.      Mengetahui software yang bisa digunakan dalam desain aplikasi ini
3.      Mengetahui Bahasa pemrograan yang bisa digunakan untuk desain aplikasi ini.
4.      Mengetahui Langkah-Langkah penggunaan aplikasi yang didesain.


















BAB II
PEMBAHASAN
2.1       Pengertian Desain
Desain biasa merupakan sebuah tampilan untuk mengkarya seni, grafis serta grafik maupun gambaran yang dirancang agar dapat menghasilkan yang mudah ditentukan dan dapat diaplikasikan untuk mengetahui dan memahami konsep yang akan diterapkan dalam softwarenya untuk mengolah berbagai fitur pendesainan.
Jenis-jenis ilmu desain pada umumnya dibagi menjadi beberapa macam : desain gambar, desain tulisan, atau desain logo, desain aplikasi, desain web, dan masih banyak lagi. Didesain yang kita gunakan disini yaitu desain aplikasi.  
Dari desain yang kita buat ini ada beberapa tahapan lagi yang harus diperhatikan yaitu :
1.      Metaphor : Kenyambungan aplikasi dengan pemilihan gambar. Hal ini biasa terjadi bahwa terkadang kita mendesain susuatu tetapi gambar yang kita masukan itu tidak sesuai dengan apa yang kita buat.
2.      Clarity : Harus jelas posisi-posisi peletakkan baik gambar maupun tulisan. Dan kita yang desain pun harus tau maksud posisi-posisi desain itu.
3.      Consistency : Kekonsistenan sangatlah penting disini baik dari gambar, text, background, bahkan warna pun harus harus saling konsisten agar desain yang dibuat lebih dimengerti bagi yang melihat.
4.      Alignment : Pembacaan yang didesain juga biasanya salah satu faktor penting dari sebuah desain. Bacanya mulai dari kiri ke kanan ataupun atas ke bawah.
5.      Proximity : Jarak antar icon pun biasanya bisa menarik daya Tarik bagi yang mlihat desain kita. Jaraknya jangan sampai kejahuan maupun terlalu dekat.
6.      Contrast : pemilihan warna pada desain. Sebaiknya dalam pemilihan warna pada desain jangan terlalu ramai dengan warna, ataupun warna terlalu terang atau gelap. Karena warna pun salah satu hal yang penting dari suatu desain.
2.2       Software yang bisa digunakan dalam desain aplikasi penghitungan volume
Disini kita mendesain aplikasi penghitungan volume ini dengan  menggunakan aplikasi “ android studio”. Selain dari itu ada lagi beberapa aplikasi untuk mendesain sama dengan apa yang kita buat yaitu sebagai berikut :
1.      Java
Aplikasi java adalah sebuah aplikasi pengolahan program sekaligus  sebagai bahasa pemgrograman c++ yang bersifat open source untuk pembuatan kode program pengolah kata.
2.      Netbeans
Sama seperti java yaitu bahasa pemrograman yang dapat mengolah pemgrograman untuk memberikan petunjuk agar dapat mengaplikasikan secara mudah.

2.3       Langkah-Langkah Penggunaan Aplikasi penghitung volume           
                                    Sebelum masuk ke langkah-langkah penggunaan aplikasi ini terlebih dahulu kami  menjelaskan:


1.      Pilih aplikasi yang sudah dibuat yang bernama “AFTA ENCO RICO” di Smartphone:










2.      Setelah itu akan menampilkan tampilan dari aplikasi











                                                                                                                                                                
3.       Isikan ukuran perhitungsn yang sudah ditetapkan



4.       Lalu klik button hitung dan akan menampilkan hasilnya







Tidak ada komentar:

Posting Komentar